Lirik Lagu Hingga Malam Berganti Pagi – New Eta

Lagu Hingga Malam Berganti Pagi - New Eta.
Lagu Hingga Malam Berganti Pagi - New Eta. (Youtube)

Lyrics, Jambi Seru – Berikut Lirik Lagu Hingga Malam Berganti Pagi – New Eta.

Oh bintang temani dirinya
Saat dia melangkah tuk pulang
Melintasi pekatnya malam
Dan bintang sinari hatinya
Aku tak sanggup menggapainya
Melintasi pekatnya malam

Bacaan Lainnya

Dan bila nanti saatnya
Kuantar kau pulang hingga malam berganti pagi

Sabar saja waktu kan menjawabnya
Bila nanti saatnya kuberikan seluruh hatiku
Dan sabar saja waktu kan menjawabnya
Bila nanti saatnya ku berikan seluruh hati ini padamu

Dan bintang sinarmu menghilang
Lalu di mana kan kucari tempat untuk berpegang hati
Dan bila nanti saatnya
Ku antar kau pulang hingga malam berganti pagi

Dan bila nanti saatnya
Ku antar kau pulang hingga malam berganti pagi

Sabar saja waktu kan menjawabnya
Bila nanti saatnya ku berikan seluruh hatiku
Dan sabar saja waktu kan menjawabnya
Bila nanti saatnya ku berikan seluruh hati ini padamu

Sabar saja
Tunggu saja
Bila saatnya
Ku berikan seluruh hati ini padamu

(fok)

KLIK DI SINI : BACA BERITA JAMBI SERU DI GOOGLE NEWS 

Pos terkait